Coldplay Menolak Albumnya Masuk di Layanan Music Streaming
Sementara layanan musik streaming seperti Spotify, MOG, Rhapsody dan Rdio semakin populer dan digemari khalayak ramai, Coldplay malah melarang album Mylo Xyloto nya hadir di layanan music streaming tersebut. Seperti yang dikutip dari CNET, sumber mengatakan Coldplay ingin albumnya dikonsumsi secara utuh semua lagunya tanpa dipisah-pisah. Memang salah satu feature music streaming adalah membuat playlist […]
Coldplay Menolak Albumnya Masuk di Layanan Music Streaming Read More »